Driver (Sopir Pengiriman Barang)

PT Mitra Bersaudara (jakarta)
Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Jakarta Timur
IDR 100,000,000 - 200,000,000
Job description

Tanggung Jawab:

  1. Bertanggungjawab mengantarkan barang ke Toko serta faktur dan dokumen penjualan ke Toko.
  2. Bertanggungjawab dan memastikan barang dan faktur yang dikirim tidak rusak saat diterima oleh Toko.
  3. Melakukan cek dokumentasi pengiriman dengan fisik yang dikirimkan, sebelum mulai pengiriman.
  4. Melakukan cek rute pengantaran, agar tidak terjebak macet dan memiliki rencana rute.
  5. Memastikan pengiriman barang sesuai dengan POB pengiriman dan CDOB.
  6. Memastikan peralatan pendukung berkendara sesuai dengan peraturan lalu lintas dan tidak melanggar peraturan lalu lintas.
  7. Bertanggungjawab atas kebersihan kendaraan operasional (terjadwal).

Persyaratan Minimum:

  1. Pendidikan minimal SMA/SMK atau sederajat.
  2. Memiliki SIM C aktif dan SIM A.
  3. Pengalaman minimal 2 tahun sebagai kurir atau di bidang logistik (fresh graduate dipertimbangkan).
  4. Memiliki kendaraan pribadi.
  5. Memahami rute jalan dan area pengiriman dengan baik.
  6. Mampu bekerja dengan target.
  7. Jujur, disiplin, dan bertanggung jawab terhadap barang yang dikirim.
  8. Memiliki komunikasi yang baik dengan pelanggan dan tim operasional.
  9. Mampu menggunakan smartphone dan aplikasi navigasi (Google Maps, Waze, dll).

Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:

  • Berapa gaji bulanan yang kamu inginkan?
  • Kualifikasi mana yang kamu miliki?
  • How many years' experience do you have as a Delivery Driver?
  • Apakah kamu berpengalaman dalam penjualan?
  • Apakah kamu memiliki surat izin mengemudi Indonesia yang masih aktif?
  • Berapa lama waktu yang kamu butuhkan untuk memberi tahu perusahaanmu saat ini?
  • Apakah kamu bersedia bepergian untuk pekerjaan ini saat dibutuhkan?
  • Apakah kamu bersedia menjalani pemeriksaan latar belakang prakerja?

Manfaat: BPJS Ketenagakerjaan, BPJS Kesehatan, THR.

Get a free, confidential resume review.
Select file or drag and drop it
Avatar
Free online coaching
Improve your chances of getting that interview invitation!
Be the first to explore new Driver (Sopir Pengiriman Barang) jobs in Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Jakarta Timur