Observasi dan analisa data penjualan dari berbagai sumber (Google Sheet, Google Looker, Excel, System Sales).
Mengembangkan dan memelihara dashboard, daily, weekly, monthly report.
Mengidentifikasi tren, pola, dan peluang untuk meningkatkan strategi penjualan.
Berkolaborasi dengan tim sales untuk membuat target pull & push sales, per merk, per type, per dealer, melacak target dengan detail, dan mengukur efektivitas data untuk di analisa.
Memberikan rekomendasi berbasis data untuk mengoptimalkan analisa sales dan pengambilan keputusan cara sales.
Mengotomatisasi proses data jika memungkinkan untuk meningkatkan efisiensi.
Mendukung permintaan analisis data ad-hoc dari tim sales dan manajemen.
Melakukan kolaborasi dengan departemen lain dalam mengalisa data.
Pengalaman kerja minimal 2 tahun sebagai Data Analyst, lebih disukai di bidang sales atau analisis bisnis.
Memiliki keterampilan dalam SQL, Excel (advance), Spreedsheet (advance), dan tools visualisasi data (Looker).
Memiliki keterampilan dalam data Graph dan Pentaho Data Integration (PDI).
Kemampuan analitis dan pemecahan masalah yang kuat.
Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
Untuk membantu mempercepat proses penyelidikan, kami akan sangat menghargai jika Anda bisa menambahkan informasi lainnya yang menunjukkan bahwa iklan ini terindikasi sebagai penipuan, menyesatkan, atau diskriminatif.