Mengawasi transaksi penginputan sistem harian, termasuk hutang/piutang, buku besar dan rekonsiliasi bank.
Menyiapkan laporan cashflow prediction & budget.
Memeriksa pengeluaran, verifikasi voucher Kas kecil, Kas Purchasing.
Memeriksa dan memverifikasi invoice & Faktur pajak sebelum dikirim ke Customer.
Mensupervisi pekerjaan accounting staff.
Mengatur dan memastikan team accounting finance dapat menyelesaikan penginputan dan laporan secara akurat dan sesuai deadline.
Memberikan pembaruan berkala kepada manajemen mengenai keuangan perusahaan.
Monitoring penagihan dan AR customer, serta memberikan laporan piutang macet kepada Manager.
Mempersiapkan laporan pajak bulanan PPN, pph 23, dll.
Membuat dan menyiapkan laporan-laporan pendukung yang dibutuhkan FAT Manager dalam Laporan Keuangan.
Pendidikan Minimal S1 Jurusan Akuntansi, Manajemen Keuangan dan Perbankan.
Mampu mengoperasikan Microsoft Office (diutamakan excel menguasai rumus).
Pengalaman menggunakan system (SAP).
Mampu bekerja dibawah tekanan.
Memiliki inisiatif tinggi.
Memiliki sikap leadership yang baik dan komunikasi yang baik.